LUAS LAHAN BERDASARKAN POTENSI WILAYAH DI KABUPATEN SUMBAWA No. Penggunaan Lahan :
1. LAHAN PERTANIAN 1.1 Lahan Sawah (Ha) a. Irigasi Teknis 8.338 b. Irigasi 1/2 Teknis 11.300 c. Irigasi Sederhana 4.143 d. Irigasi Desa/Non PU 5.844 e. Tadah Hujan 8.569 f. Pasang Surut -g. Lebak -h. Lainnya -
Jumlah lahan Sawah 48.194 1.2 Lahan Bukan Sawah (Ha) a. Tegal/Kebun 60.038 b. Ladang/Huma 9.691 c. Perkebunan 27.780 d. Ditanami Pohon/Hutan Rakyat 89.306 e. Tambak 2.987 f. kolam/Tebat/empang 252 g. Padang Pengembalaan/Rumput 3.780 h. Sementara tidak diusahakan 26.105 i. Lainnya 20.306
Jumlah Lahan Bukan Sawah 240.245 2. LAHAN BUKAN PERTANIAN a. Rumah, bangunan dan halaman sekitarnya 6.259 b. Hutan Negara 278.154 c. Rawa-raawa(Tidak ditanami) 6 d. Lainnya (jalan, sungai, danau, lahan tandus, dll) 91.540 Jumlah Lahan Bukan Pertanian 375.959 TOTAL 664.398 Ha PRODUKSI KABUPATEN SUMBAWA TAHUN 2010 BERDASARKAN ANGKA SEMENTARA No. Komoditi Luas Panen (Ha) Produktivitas (Kw/ha) Produksi (Ton) 1 Padi 73.588 50,44 371.175l 2 Jagung 14.552 37,10 53.991 3 Kedelai 9.949 12,91 12.848 4 Kacang Tanah 1.426 12,40 1.768 5 Kacang Hijau 34.211 10,37 35.493 6 Ubi Kayu 447 118,83 5.312 7 Ubi Jalar 53 113,81 603
PRODUKSI KABUPATEN SUMBAWA TAHUN 2009 BERDASAKAN ANGKA TETAP No. Komoditi Luas Panen (Ha) Produktivitas (Kw/ha) Produksi (Ton) 1 Padi 76.471 50,17 383.649 2 Jagung 27.199 37,07 100.840 3 Kedelai 12.496 11,96 14.946 4 Kacang Tanah 1.794 12,72 2.282 5 Kacang Hijau 26.177 9,84 25.749 6 Ubi Kayu 463 125,61 5.816 7 Ubi Jalar 62 118,33 734
KOMODITI UNGGULAN SEKTOR PERTANIAN KABUPATEN SUMBAWA DINAS PERTANIAN KABUPATEN SUMBAWA TAHUN 2009 No. Komoditi Unggulan Potensi (Ha) Potensi Keterangan Dimanfaatkan Sisa 1 Padi 85.492 377.780 7.712 2 Jagung 28.375 27.469 906 3 Kedelai 13.800 12.658 1.142 4 Kacang Hijau 31.100 26.468 1.632 5 Kacang Tanah 2.525 1.799 726 6 Sawo 3.550 548 3.002 7 Mangga 12.700 5.222 7.478 8 Pisang 5.300 1.089 4.211 9 Nangka 4.400 1.653 2747 10 Bawang Merah 1.902 1.273 629 11 Cabe 337 210 127
Kacang Hijau Berdasarkan persetujuan dari Tim Penilai dan Pelepas Varietas Badan Benih Nasional, Kacang Hijau lokal sumbawa telah disetujui sebagai komoditas unggul daerah dan dilepas sebagai komoditas unggul Nasional sesuai SK Menteri Pertanian No.135/Kpts/ TP.2404/2/2003 tanggal 14 Februari 2003 dengan nama "varietas" Sampeong".
Sawo Berdasarkan persetujuan Tim Penilai dan pelepas varietas Badan Benih Nasional, telah disetujui sawo Plampang untuk dilepas sebagai Varietas unggul dengan nama varietas "Sawo Plampang" sesuai SK Badan Benih Nasional Nomor 094/TP2V/ BBN/XI/2002tangal 13 November 2002.
Durian Ada dua varietas durian Kabupaten Sumbawa yang telah dilepas sebagai varietas unggul nasional, yaitu "varietas sedapir dan kepala gajah"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar